Akreditasi Jurusan Ortotik Prostetik

AKREDITASI ORTOTIK PROSTETIK

AKREDITASI
Berdasarkan Keputusan Pengurus Perkumpulan Lembaga Akreditasi Mandiri Pendidikan Tinggi Kesehatan Indonesia (Perkumpulan LAM-PTKes) Nomor: 0840/LAM-PTKes/Akr/Dip/XII/2017 di Tetapkan di Jakarta pada Tanggal  30 Desember 2017
Program Studi
Diploma Empat Ortotik Prostetik Poltekkes Kemenkes Jakarta I
Kepemilikan :
Kementerian Kesehatan
Kode Institusi :
P1317120071
Ditetapkan Memperoleh Jenjang Akreditasi
Status : Terakreditasi
Nilai : 321 (tiga ratus dua puluh satu)
Peringkat : B (Baik)
Status, Nilai dan Peringkat Akreditasi dalam Keputusan ini Berlamu Selama 5 (Lima) Tahun Terhitung Sejak Tanggal Ditetapkan.

AKREDITASI ISPO JURUSAN ORTOTIK PROSTETIK TAHUN 2017 – 2019

AKREDITASI ISPO JURUSAN ORTOTIK PROSTETIK TAHUN 2021 – 2024

SK Akreditasi BAN PT D4 OP 2017

AKREDITASI JURUSAN ORTOTIK PROSTETIK TAHUN 2011 – 2016

 

Akreditasi Jurusan Ortotik Prostetik